Barista Cantik Asal Ciamis dan Kisah Hidupnya

293

 

(Foto: Instagram Mutiara Gitani)

Sebut saja Mutiara Gitani. Gadis kelahiran Ciamis, 16 Januari 1998 adalah mahasiswi semester 6 Pendidikan Seni Rupa Universitas Pendidikan Indonesia. Muhe sapaan akrab gadis berkulit putih berwajah oriental itu mengaku dirinya kerja part time. Selain dirinya menerima orderan melukis 2 dimensi serta jenis lukisan lainya, dia mencoba mencicipi dunia barista yang lagi tren dikalangan anak muda Kota Kembang.

Karena sesama orang Ciamis, perbincangan kita semakin dekat. Mutiara menceritakan alasan kenapa dirinya menjadi seorang barista. Ia mengaku tertantang melakukan perkejaan yang membutuhkan keahlian khusus dalam menyajikan kopi secara manual.

“Awalnya sih saya diajak oleh teman saya yang sudah lama bekerja di kedai kopi. Kebetulan ada lowongan kerja part time. Saya menerima ajakanya, terlebih terpacu pada tantangan sebagai seorang barista perempuan,” obrolan pembuka kami.

Halaman Berikutnya 

Berita lainnya

Beri komentar

Your email address will not be published.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.